enakk nya es kepal milo

CARA MEMBUAT ES KEPAL.


1. Bubuk Milo
Sesuai dengan namanya, maka bahan utama sebagai cara membuat es kepal Milo yang wajib ada adalah Milo. Tapi, pilihlah bubuk cokelat Milo dan bukan susu cokelat Milo cair atau cokelat Milo dalam bentuk batangan seperti cokelat pada umumnya. Cara membuat es kepal Milo sebanyak satu porsi, biasanya membutuhkan 1-2 bungkus bubuk Milo.



2. Susu kental manis cokelat
Bahan selanjutnya sebagai cara membuat es kepal Milo adalah susu kental manis yang rasa cokelat. Dipilih rasa cokelat tentu memiliki maksud khusus yaitu agar es kepal Milo ini semakin menggigit rasa cokelatnya.





Sebagai cara membuat es kepal Milo, kamu perlu mencampur 1-2 sachet susu kental manis cokelat dengan 1-2 bungkus bubuk Milo yang tadi kamu siapkan. Campur hingga merata alias tidak ada bubuk Milo yang menggumpal.

3. Es batu
Bahan penting lainnya untuk cara membuat es kepal Milo adalah es batu. Tentu, pilihlah es batu yang terbuat dari air mineral matang. Setelah kamu mempersiapkan es batu, serut dengan serutan khusus es. Atau jika kamu tidak memiliki serutan es, kamu bisa menghancurkan es hingga berbentuk kecil-kecil.
Setelah es siap, langkah selanjutnya sebagai cara membuat es kepal Milo adalah dengan menyiramkan campuran susu kental manis cokelat dan bubuk Milo yang sudah kamu siapkan di atas es serut yang sudah dikepalkan di dalam mangkuk kecil.


SEKIAN TERIMA KASIH :)

0 Response to "enakk nya es kepal milo"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel