resep mozarella stik
- 6 potong keju mozarela
- 2 sdm tepung bumbu
- 1 butir telur
- 10 sdm tepung roti
- secukupnya Garam
- secukupnya Merica
Langkah
- Keju mozarela yg telah dipotong potong lalu balut dengan tepung siap saji
- Celupkan kedalam kocokan telur
- Masukan kedalam tepung roti yg telah di beri garam dan merica
- Masukan lagi kedalam kocokan telur agar mozarela terbalut sempurna dan tdk bocor saat penggorengan
- Gulingkan kembali kedalam tepung roti dan simpan dalam frezer kurleb 2-3 jam, lalu goreng
0 Response to "resep mozarella stik"
Post a Comment