cara membuat oreo cake tanpa mixer
cara membuat oreo cake tanpa mixer
Monday, 13 january 2020
Oreo Cake tanpa mixer |
Bahan :
- 7 bungkus oreo (goriorio),
- 1 sashet skm coklat,
- 2sdm gula halus,
- 1 butir telur.
Langkah membuat :
- hancurkan oreo beserta creamnya menggunakan sendok,
- kocok telur dan gula halus sampai berbusa,
- setelah itu, masukkan skm coklat dan oreonya,
- masukkan adonan keloyang yang sudah diolesi dgn mentega,
- lalu siapkan panci dan masukkan adonan jika sudah panas,
- tunggu sampai 20 menit,
- setelah selesai kalian bisa memberikan toping sesuai selera anda,
- oreo cake siap dihidangkan.
Selamat Mencoba😉
0 Response to "cara membuat oreo cake tanpa mixer"
Post a Comment